HUT Bhayangkara ke77 Polres Muratara Gelar Turnamen Bola Kaki

Lainnya105 views

Muratara, mabesnews.com,.-menjelang HUT Bhayangkara ke 77 polres Muratara mengelar kegiatan turnamen sepak bola kegiatan berlangsung pada hari Jum’at tanggal 23 juni2023


Bertempat di lapangan bola kaki Rawas ulu Muratara kegiatan turnamen tersebut di hadiri Kapolres musi Rawas Utara yang d wakili oleh Waka polres Kompol I putu suryawan,kabaq OPS Kompol H Dedi Rahmad Hidayat SH.,kasi Bimmas AKP Diaz oktora.para PJU polres, Kapolsek jajarannya dan peserta turnamen kegiatan berlangsung di buka pukul 15.30 wib sampai dengan selesai.

Turnamen sepak bola di buka oleh kabaq OPS dalam pidatonya menyampaikan kepada peserta turnamen serta para penonton yang hadir bahwa, kegiatan ini merupakan rangkaian dari kegiatan kegiatan dalam menyambut hari ulang tahun Bhayangkara ke 77,sudah banyak kegiatan polres Muratara yang di laksanakan dalam ulang tahun ke 77 ini.ada kegiatan lomba adzan.ada kegiatan lomba volli .ada kegiatan bola kaki.ada lomba lomba yang lainya dan Serta Bhakti sosial kita kepada masyarakat khususnya masyarakat Muratara demi menjaga hubungan masyarakat dengan pehak kepolisian,agar tidak ada jarak,karena polisi ini pelayan masyarakat,ungkap PK Kabag,.

Masi di lanjutkan kabaq OPS, berpesan kepada peserta turnamen ayo kita sambut ulang tahun hari Bhayangkara ini semeriahnya,Mari bertanding, Selamat bermain jaga sportifitas.

Pertandingan berlangsung dengan tertib dan lancar untuk memperebutkan Juara 1, 2, 3 dan
di saksikan penonton dari berbagai desa dalam kabupaten Musi Rawas ,Sampai akhirnya pertandingan selesai.

Adapun club yang memenangi pertandingan dan mendapatkan juara antara lain,:
Juara 1 : SRB
Juara 2 : Bhayangkara FC
Juara 3 : MOS Academy
Harapan 1 : Muratara Old Star
Best Player : AKP Diaz Oktora (Bhayangkara FC)
Top Scorer : Yayan (MOS Academy)

Kasi Humas polres Muratara AKP Baruanto saat di wawancarai media mabesnews.com, menjelaskan kegiatan Alhamdulillah berjalan dengan lancar aman dan kondusif sesuai dengan harapan pimpinan dan khusunya polres musirawas Utara Semoga kegiatan kegiatan HUT Bhayangkara ini kedepanya lebih baik lagi, jelasnya.(**)


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *