Bhabinkamtibmas Polsek Argapura Brigadir Rendi Sandi Prayoga Melaksanakan Sambang Warga Di Desa Binaan

Pemerintah156 views

MabesNews.com – Polres Majalengka – Maksud dan tujuan kegiatan sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Argapura Polres Majalengka kepada warga di desa binaan adalah untuk mempererat Silaturahmi dan menyampaikan himbauan antisipasi C-3 dan bencana alam dimusim hujan, Jumat (31/3/2023).

 

“Tak lupa pula menghimbau kepada, pemuda serta pemudi untuk tidak melakukan balap liar disaat Ngabuburit di Bulan Suci Ramadhan Ini yang dapat merugikan diri sendiri dan orang lain.

 

Kapolsek Argapura, Iptu H. Ilham S.S. Dinata, “Kegiatan ini dalam rangka memelihara situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif diwilayah binaannya, pada kali ini di Desa Sukasari Kaler Blok Selasa, Kecamatan Argapura, Kabupaten Majalengka.”

 

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas menghimbau kepada warga Desa Sukasari Kaler agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban, cegah C-3 dan bencana alam,” tutur Iptu H. Ilham S.S. Dinata.

 

Sementara itu, Kapolres Majalengka, AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Argapura, Iptu H. Ilham S.S. Dinata menambahkan, menghimbau kepada para warga Desa Sukasari Kaler agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban.

 

Kapolsek Argapura menambahkan, mengantisipasi hal yang tak diinginkan,” jelas Iptu H. Ilham S.S. Dinata. Pewarta (Markus.T).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *