MabesNews.com, Kota Tangerang, Provinsi Banten
Mako Polsek Neglasari Kota Tangerang gelar santunan dan buka bersama yang di Pimpin Langsung oleh Kapolsek AKP Imron yang di laksanakan di Aula DSD dan di Depan Mako Polsek Jln Marsekal Surya Dharma kec Neglasari Pada hari Sabtu 22 Maret 2025
Dalam giat Santunan anak yatim dan doa bersama Anak-anak yatim piatu dan jajaran Polsek Neglasari Di sambut Dengan sukacita dan penuh hikmah oleh anak-anak yatim.
Sementara Kapolsek Neglasari AKP Imron menjelaskan, bahwa Giat santunan anak yatim hari ini, memang sudah rutin kami lakukan di Polsek Neglasari
Dan Sudah di kita jadwalkan di awal bulan januari 2025.
Saya Berharap Setiap anggota bisa Lebih lagi berbuat baik dan dapat bekerjasama yang baik atau solid, saling menjaga satu sama lain di dalam mengemban tugas di jajaran Polsek Neglasari,”Pungkas DIKIE.
Adapun Santunan anak yatim yang hadir sekitar 30 Anak.
dan pembagian takjil di depan Mako Polsek Neglasari ada 400 takjil dibagikan ke warga pengguna jalan Marsekal Surya dharma yang lewat di jam 17.30 WIB 22/03/2025
Di tempat yang sama Kapolsek Neglasari juga Memberikan support atau Pesan kepada seluruh anggota dan jajaran , jangan Bosan-bosan untuk Berbuat baik kepada keluarga, saudara, maupun Di dalam Jajaran Polsek Neglasari
Kapolsek manambahkan, saya Berharap Di wilayah Neglasari selalu aman nyaman dan kondusif selamanya.
(Firman R M)