MabesNews.com, Jakarta-Asosiasi Depo Kontainer Indonesia (ASDEKI) akan menggelar Halal Logistik di Johor Bahru Malaysia pada 26-28 Oktober 2024.
Kegiatan dengan topik bahasan : 1. Concept of Halal Supply Chain.2. Halal Critical Issues in Logistics Services 3. Halal Certification Procedures in Logistics Schemes.
Hal itu diungkapkan Ketua Umum Asdeki, Khairul Mahalli kepada media ini via telepon selular dari Jakarta, Kamis 10/10/2024.
Dalam kaitan Halal Logistik ini Mahalli mengundang dengan segala hormat para Pimpinan/Penanggung Jawab Perusahaan/Pelaku Usaha Indonesia untuk menghadiri kegiatan tersebut.
Adapun Topik bahasan : 1. Concept of Halal Supply Chain 2. Halal Critical Issues in Logistics Services 3. Halal Certification Procedures in Logistics Schemes.
“Bukan hanya itu kegiatan lainnya : 1. Business Matching. 2. Site Visits,” ujar Mahalli yang juga Ketua Umum Kadin Sumatera Utara dan Ketua Umum DPP Gabungan Perusahaan Ekspor indonesia (GPEI) ini.
Ketua Umum Asdeki ini juga menjelaskan Syarat dan Ketentuan lain yakni 1. Paspor yang masih berlaku/valid 1 (satu) tahun minimal sampai dengan Oktober 2025.
2. Biaya per orang Rp 8.000.000 (Delapan Juta Rupiah) – Tiket Jkt-Johor Bahru-Jkt (PP)
– Hotel (twin sharing) – Transport lokal untuk acara resmi/terjadwal – Pembayaran transfer ke Bank DKI Nomor rekening : (111) 419.28.05111.1 Atas Nama : Asosiasi Depo Kontainer Indonesia.
3. Copy paspor dan bukti pembayaran diterima via WA 081263228035 (Sekretariat) dengan batas waktu tanggal 21 Oktober 2024 jam 12.00 WIB.4. Pakaian Batik.(tiar)